Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2013

Sengketa Internasional Ambalat (Indonesia-Malaysia)

Gambar
SENGKETA BLOK AMBALAT Adapun faktor-faktor penyebaba timbulnya persengketaan blok perairan ambalat antara Indonesia dengan Malaysia yaitu : 1. Masing-masing negara baik Indonesia maupun Malaysia mengklaim bahwa blok perairan ambalat adalah wilayah toritorial kedaulatan negaranya. 2. Tidak adanya batas negara yang jelas dikawasan perairan ambalat 3. Tidak adanya kesepakatana antar kedua negara atas batas Negara 4. Adanya sumber daya alam yang melimpah ruah yang terkandung dalam perut bumi di kawasan perairan amabalat yaitu minyak dan gas bumi. Awal persengketaan Persoalan klaim diketahui setelah pada tahun 1967 dilakukan pertemuan teknis pertama kali mengenai hukum laut antara indonesia dan Malaysia . Kedua belah pihak bersepakat (kecuali Sipadan dan Ligitan diberlakukan sebagai keadaan status quo lihat: Sengketa Sipadan dan Ligitan ). Pada tanggal 27 Oktober 1969 dilakukan penandatanganan perjanjian antara Indonesia dan Malaysia, yang disebut sebagai Perjanjian T